Club Of Rome
Latarbelakang
Club
of Rome didirikan oleh Aurellio Peccei, seorang industrialist berkebangsaan
Italia dan Alexander King, seorang ahli sains berkebangsaan Skotlandia,tahun
1968. Pendirian organisasi ini dilatarbelakangi oleh permasalahan yang timbul
di dunia akibat tidak terkendalinya pertumbuhan populasi manusia yang diikuti
dengan semakin terbatasnya sumberdaya yang tersedia untuk memenuhi kebutuhan
hidup manusia.
Seiring
dengan berjalannya waktu, organisasi ini berkembang menjadi organisasi yang
diikuti oleh tidak hanya oleh para ekonom(industrialis) dan ahli sains, tapi
juga para politisi dan kaum dari berbagai bidang. Organisasi ini berkembang
menjadi sebuah forum debat untuk membicarakan masalah pemenuhan kebutuhan
manusia dan cara pemecahannya.
Beberapa
buku telah terpublikasikan hasil dari forum diskusi anggota Club of Rome.
Berikut adalah buku buku hasil publikasi Club of Rome dan sinopsisnya: